PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, JOB DESAIN TERHADAP LOYALITAS MELALUI EMPLOYEE ENGAGEMENT
Keywords:
Budaya Organisasi, Job Desain, Employee Engagement, Loyalitas kerjaAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah employee engagement mampu memediasi antar variabel X1 yaitu Budaya Organisasi dan X2 Job Desain terhadap Loyalitas kerja karyawan dengan objek penelitian yaitu Karyawan BankkaltimTara Syariah Samarinda.
Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwan secara simultan variabel employee engagement mampu memdiasi Variabel Budaya Organisasi dan Job Desain, namun secara parsial diperoleh hasil bahwa employee engagement tidak memdiasi budaya organisasi terhadap loyalitas kerja karyawan PT BankkaltimTara Syariah Samarinda. Sehingga dapat disimpulkan bahwa karyawan akan menjadi loyalitas tanpa pengaruh Budaya Organisasi.
References
Ikatan Akuntan Indonesia. (2008). Standar Akuntansi Indonesia. Diakses 27 Mei 2013, dari http://www.iai.or.id/standar/sai.ht ml
Imperatori, B.” Engagement and Disengagement at Work: Drivers and Organizational Practices to Sustain Employee Passion and Performance” Milan: Springer. 2017
Mangkunegara, A.A. Anwar Prabu.2008. Perilaku dan Budaya Organisasi. Bandung: PT Refika Aditama
Nurul Fidiyah, Nawazirul Lubis, Reni Shinta Dewi “ Pengaruh Desain Pekerjaan dan Budaya Kerja terhadap Kinerja Karyawan Pemasaran melalui Kepuasan Kerja Karyawan PT Nyonya Meneer Semarang” Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis S1 Undip. 2015
Nuswantoro, Muryanto Agus “Pengaruh Dukungan Organisasi, Budaya Organisasi Terhadap Employee Engagement Yang Berimplementasi Pada Loyalitas(Studi Kasus Pada BPR Arto Moro Semarang)” SOLUSI : Jurnal Ilmiah Bidang Ilmu Ekonomi Vol. 19, No. 2 April 2021, Hal 102-111
Robbins, Stephen P. dan Coulter, Mary. 2010. Manajemen Edisi Kesepuluh. Jakarta: penerbit Erlangga
Stephen, Robbins (2015), Perilaku Organisasi, Penerbit Salemba Empat, Jakarta
Sugiyono (2015). Metode Penelitian Kombinasi (Mix Methods). Bandung:Alfabeta.
Wilianto H. Sutanto, E.M & Perdana.,M “ Pemetaan Loyalitas karyawan PT Mitra Tritunggal Sakti Agora. 2019
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 dian irma aprianti, RINTO STEFANO
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.