Implementasi Analisa Jabatan Pada Tenaga Kependidikan Di Universitas Widya Gama Mahakam Samarinda

Authors

  • Dian Irma Aprianti Universitas Widya Gama Mahakam Samarinda
  • Muhammad Astri Yulidar Universitas Widya Gama Mahakam

DOI:

https://doi.org/10.24903/je.v6i1.36

Keywords:

Analisa Jabatan, Job Deskripsi, Job Spesifikasi

Abstract

Tujuan penulisan ini adalah untuk menganalisa sejauh mana analisa  jabatan membantu para pimpinan dan karyawan untuk menguraikan tugas – tugas mereka dalam sebuah organisasiDari hasil wawancara diketahui bahwa masih ada tenaga kependidikan yang tidak memahami uraian jabatan atau tugas yang harus mereka lakukan, padahal seharusnya deskrispsi jabatan diberikan pada saat mereka direkrut atau sebelum penempatan.Untuk persyaratan jabatan, masih banyak tenaga kependidikan yang tidak memahami syarat mereka menduduki jabatan mereka saat ini, karena ketika rekrutmen mereka tidak diberi persyaratan khusus.

Downloads

Published

2017-09-18

How to Cite

Aprianti, D. I., & Yulidar, M. A. (2017). Implementasi Analisa Jabatan Pada Tenaga Kependidikan Di Universitas Widya Gama Mahakam Samarinda. Jurnal Ekonomika: Manajemen, Akuntansi, Dan Perbankan Syari’ah, 6(1), 1–10. https://doi.org/10.24903/je.v6i1.36

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>