ANALISIS TINGKATAN MEREK TEHADAP LOYALITAS PELANGGAN DIMEDIASI KEPUASAN PELANGGAN PADA PENGGUNA HANDPHONE MEREK I PHONE

Authors

  • Novel Reonald Universitas Widya Gama Mahakam Samarinda
  • Ahmad Rijani Universitas Widya Gama Mahakam Samarinda

Keywords:

Tingkatan Merek, Loyalitas Pelanggan, Kepuasan Pelanggan

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variabel X terhadap Y melalui M dimaana X adalah Tingkatan Merek, Y adalah loyalitas dan M adalah Kepuasan Pelanggan pada Pengguna handphone merek I Phone. Seperti kita ketahui bahwa handphone merek I Phone memiliki harga yang lebih tinggi handphone android yang sejenis.

Metode yang digunakan yaitu uji pengaruh dengan model kuantitatif, data diambil melalui media quisioner dari responden berupa data primer yang diuji dengan uji reliabilitas dan validitas untuk tiap butir kuesioner melalaui skor data yang telah dijawab oleh responden. Jika butir -butir kuesioner telah dinyatakan reliabel dan valid maka dilanjutkan uji statistik untuk mengetahui pengaruh antar variable dependen dengan variable dependent. Berdasarkan hasil uji regresi diperoleh hasil bahwa pada penelitian ini Variabel Kepuasan Pelanggan berhasil memediasi Variabel Tingkatan Arti Merek terhadap Loyalitas Pelanggan.

References

Halliday and Resnick, 2008, Fundamentals of Physics, 9th ed. R.R Donnelley.
Jefferson City.
Hum, D. P. S., Agus, B., & Iip, S. S. (2018). Team project ©2017 Dony Pratidana
S. Hum | Bima Agus Setyawan S. IIP. Fti Umn, 53(9), 1–15.
Jr, Albert M. Muniz and O’Guinn, Thomas C. 2001. Brand Community. Journal Of Consumer Research
Kotler, Philip and Kevin Lane Keller, 2016. Marketing Managemen, 15th Edition,
Pearson Education,Inc
Rizki Pamungkas.,Rizal Hari Magnadi. 2014.”Faktor-Faktor Penentu
Keberhasilan Usaha Pada Pemegang Usaha Waralaba (Studi Kasus
Pada Usahawaralaba Makanan Dan Minuman Lokal Di Kota
Semarang”. DIPONEGORO JOURNAL OF MANAGEMENT Volume
3, Nomor1, Tahun 2014, Halaman 1.
Sicilia, Maria dan Palazon, Mariola. (2008). “Brand Communities on The Internet”,
Corporate Communications: An International Journal Vol 13 Iss pp. 255-
270. Spain: University of Murcia.
https://www.youtube.com/watch?v=0rHDSa-Q55c

Downloads

Published

2023-03-31

How to Cite

Reonald, N., & Rijani, A. (2023). ANALISIS TINGKATAN MEREK TEHADAP LOYALITAS PELANGGAN DIMEDIASI KEPUASAN PELANGGAN PADA PENGGUNA HANDPHONE MEREK I PHONE. Jurnal Ekonomika: Manajemen, Akuntansi, Dan Perbankan Syari’ah, 12(1), 334–352. Retrieved from https://journal.uwgm.ac.id/ekonomika/article/view/1936

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)