ANALISIS LAPORAN KEUANGAN DALAM MENGUKUR KINERJA KEUANGAN PADA PT TRI BANYAN TIRTA Tbk PERIODE 2017 – 2020

Authors

  • Pantas Pangondian Pardede Universitas Widya Gama Mahakam Samarinda
  • Ambrosia Lipa Ruing Universitas Widya Gama Mahakam Samarinda

DOI:

https://doi.org/10.24903/je.v11i1.1161

Keywords:

Laporan Keuangan, Kinerja Keuangan, Rasio Keuangan

Abstract

           Penelitian ini bertujuan guna menganalisis kinerja keuangan  PT Tri Banyan Tirta Tbk Periode 2017-2020. Populasi  yaitu laporan keuangan PT Tri Banyan Tirta Tbk dan sampel yaitu laporan keuangan PT Tri Banyan Tirta periode 2017 – 2020. Metode penelitian yaitu  metode penelitian kuantitatif.  Hasil penelitian ini menyatakan jika Rasio likuiditas belum dapat melunasi kewajiban jangka pendek dengan dengan asset lancar dan kas yang dimilikinya. Dari hasil Rasio Profitabilitas menunjukan bahwa perusahaan belum mampu memperoleh laba karena dari hasil perhitungan rasio menunjukan bahwa perusahaan sedang dalam kondisi tidak baik. Rasio Aktivitas menunjukan bahwa perusahaan mampu mengelola dana yang tertanam didalam piutang hal ini terlihat dari hasil rasio Receivable turnover menunjukan perusahaan sedang dalam keadaan baik. Sedangkan bila dilihat dari rasio Working Capital Turnover,Total Assets Turnover dan Fixed Asset Turnover menunjukan perusahaan sedang dalam keadaan tidak baik. Rasio Solvabilitas dari hasil perhitungan rasio menunjukan kondisi perusahaan sedang tidak baik.

 

References

Agustina, Rice. (2016). Analisa Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Pertumbuhan Laba Dengan Ukuran Perusahaan Sebagai Variabel Moderating Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Wira Ekonomi Mikroskli. Volume 6 No 1 April.
Fahmi, Irham. (2017). Analisis Laporan Keuangan. Edisi Keenam. Alfabeta. Bandung.
Mandasari, Diana, (2017). Analisis Laporan Keuangan Dalam Mengukur Kinerja Keuangan Pada CV. Awijaya Palembang. Skripsi (S1). Akuntansi Keuangan. Fakultas Ekonomi Dan Pembangunan. Universitas Muhammadiyah. Palembang
Mu’arifin, Hidayatul dan Peri Irawan. (2021). Analisis Kinerja Keuangan Perusahaan Ditinjau Dari Penrabilitas, Likuiditas Dan Solvabilitas. Syntax Idea. Volume 3 No 3 Maret
Dewi, Meutia. (2017). Analisis Rasio Keuangan Untuk mengukur Kinerja Keuangan PT Smartfren Telecom, Tbk. Jurnal Penelitian Ekonomi Akuntansi (JENSI). Volume 1 No 1 Juni
Barus, Michel et al. (2017). Penggunaan Rasio Keuangan Untuk Mengukur Kinerja Keuangan Perusahaan. Jurnal Administrasi Bisnis. Volume 44 No 1 Maret
Ramadhan, Kurnia Dan La Syarfan. (2016). Analisis Laporan Keuangan Dalam Mengukur Kinerja Perusahaan Pada PT Ricky Kurniawan Ketapersada (MAKIN GRUOP) Jambi. Jurnal Valuta. Volume 2 No 2 Oktober
Nuraini, Fitri Dan Andrianto (2020) Akuntansi Keuangan Menengah I. Edisi Pertama. Penerbit Qiara Media. Pasundan
Yuniarsih, Nia, (2018). Akuntansi Keuangan Menengah. Edisi Pertama. Jakad Publishing. Surabaya
Kieso, Donald et al, (2017). Akuntansi Keuangan Menengah. Edisi IFRS Volume I. Salemba Empat. Jakarta
Sujarweni, V, (2019). Analisis Laporan Keuangan. Edisi Pertama. Pustaka Baru Press. Yogyakarta
Rudianto, (2018). Akuntnasi Intermediate. Edisi IFRS. Erlangga. Jakarta
Hidayati, Cholis, Dan Nofandi Selmury, (2020). Analisis Rasio Keuangan Ddan Analisis EVA Sebagai Alat Untuk Menilai Kinerja Keuangan PT Charoenpokphand Indonesia Tbk Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Analisis, Prediksi dan Informasi. Volume 1 No 21.
Herry, (2018). Analisis Lapaoran Keungan. Edisi Ketiga. Grasindo. Jakarta
Sugyono, (2018). Metode Penelitian Kuantitatif. Alfabeta. Bandung
Sugyono, (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta. Bandung
https://upperline.id/profile/profile_detail/tri-banyan-tirta

Downloads

Published

2022-03-31

How to Cite

Pangondian Pardede, P., & Lipa Ruing, A. (2022). ANALISIS LAPORAN KEUANGAN DALAM MENGUKUR KINERJA KEUANGAN PADA PT TRI BANYAN TIRTA Tbk PERIODE 2017 – 2020. Jurnal Ekonomika: Manajemen, Akuntansi, Dan Perbankan Syari’ah, 11(1), 51–69. https://doi.org/10.24903/je.v11i1.1161

Issue

Section

Articles