PENGARUH DIMENSI PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SMARTPHONE OPPO DI KECAMATAN MUARA BADAK

Authors

  • Edi Mawardi Mawardi
  • Dian Irma Aprianti Universitas Widya Gama Mahakam Samarinda
  • Yeni Yahdiani Universitas Widya Gama Mahakam Samarinda

DOI:

https://doi.org/10.24903/obor.v4i2.1670

Keywords:

Performance, Durability, Conformance To Specification, Feature, Reliability, Aesthetics, Perceived Quality, Serviceability, keputusan pembelian

Abstract

Penelitian  ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh antara variabel  Mengetahui Bagaimana Pengaruh Performance ( X1) , Durability (X2), Conformance To Specification (X3),  Feature (X4), Reliability (X5),Aesthetics (X6), Perceived Quality (X7) Dan Serviceability (X8)  terhadap keputusan pembelian Smartphone Oppo di Kecamatan Muara Badak. Hasil dari peneltian ini bahwa secara simultan variabel  Performance ( X1) , Durability (X2), Conformance To Specification (X3),  Feature (X4), Reliability (X5),Aesthetics (X6), Perceived Quality (X7) Dan Serviceability (X8)   berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian, sedangkan secara parsial Variabel  Performance ( X1),  Conformance To Specification (X3),  Feature (X4) Aesthetics (X6), Perceived Quality (X7) Dan Serviceability (X8) berpengaruh tidak siginifikan terhadap keputusan pembelian, kemudian variabel  Durability (X2) dan  Reliability (X5) berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian Smartphone Oppo di Kecamatan Muara Badak.

References

Albert, Kurniawan. (2014). Metode Riset untuk Ekonomi dan Bisnis: Teori, Konsep, dan Praktik Penelitian Bisnis. Alfabeta. Bandung.
Alma, Buchari. (2011). Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Alfabeta. Bandung.
Anawar (2017). Pengaruh Persepsi Harga Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Smartphone Oppo Pada Toko Handphone Mandiri. Fakultas Ekonomi Universitas Amir Hamzah Medan. Volume: 6 No. 2 – Desember.
Arikunto, S. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Rineka Cipta. Jakarta.
Duwi Priyatno. (2010). “5 Jam Belajar Olah Data Dengan SPSS 19”. Andi. Yogyakarta
Fandy Tjiptono.(2008) .Strategi Pemasaran, Edisi III. CV. Andi Offset. Yogyakarta
Gaspersz, Vincent. (2005). Total Quality Management. PT. Gramedia Pustaka Utama. Jakarta.
Ghozali, Imam. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 25. Badan Penerbit Universitas Diponegoro: Semarang
Kotler, K.(2009). Manajemen Pemasaran 1.Edisi Ketiga Belas.Erlangga. Jakarta
Kotler dan Keller. (2009). Manajemen Pemasaran. Jilid 1. Edisi ke 13. Erlangga. Jakarta.
Kotler, Philip; Armstrong, Garry. (2008). Prinsip-prinsip Pemasaran,Jilid 1, Erlangga, Jakarta
Kotler, Philip dan Gary Armstrong. (2010). Principles of Marketing. Edisi 13. Pearson. United States of America.

Mailiana, dkk. (2018). Pengaruh Kualitas Produk dalam Keputusan Pembelian Smarthphone Xiami (Studi Kasus pada Mahasiswa STIE Nasional Banjarmasin).Skripsi (S1). STIE Banjarmasin.
Marshel Rondonuwu Tingkat Pendidikan, Motivasi Dan Promosi Pengaruhnya Terhadap Keputusan Penggunaan Produk Nasabah Priority Banking Bank Sulut. (2013) , Fakultas Ekonomi. Universitas Sam Ratulangi. Jurnal EMBA 257 Vol.1 No.3 Juni . Hal. 257-264.
Peter, J. Paul & Jerry C. Olson. (1999). Consumer Behavior, Perilakukonsumen dan Strategi Pemasaran.Jilid kedua, Edisi Keempat. Terjemahan Damos Sihombing dan Peter Remy Yossi Pasla. : Erlangga. Jakarta.
Setiadi, Nugroho.( 2008). Perilaku Konsumen Konsep dam Implikasi untuk Strategi dan Penelitian Pemasaran. Kencana Prenada Group. Jakarta.
Siregar, Syofian.. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif. PT. Fajar Interpratama Mandiri. Jakarta.
Sugiyono. (2003). Metode Penelitian. Alfabeta. Bandung.
Sugiyono (2011). Metode Penelitian Kuantitatif dan R&D. Alfabeta. Bandung.
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta, CV
Uma, Sekara, (2006). Metode Penelitian Bisnis. Salemba Empat. Jakarta.

Downloads

Published

2022-10-31

How to Cite

Mawardi, E., Aprianti, D. I., & Yahdiani, Y. (2022). PENGARUH DIMENSI PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SMARTPHONE OPPO DI KECAMATAN MUARA BADAK. OBOR: Oikonomia Borneo, 4(2), 146–162. https://doi.org/10.24903/obor.v4i2.1670

Issue

Section

Articles