Peningkatan Kualitas dan Kompetensi Guru melalui Pelatihan Bahan Ajar pada Guru

Authors

  • Havis Aravik Sekolah Tinggi Ekonomi dan Bisnis Syariah (STEBIS) Indo Global Mandiri Palembang
  • Mukhsin Patriansah Universitas Indo Global Mandiri Palembang

DOI:

https://doi.org/10.24903/jam.v6i02.1316

Keywords:

Kualitas, Kompeneti, Guru, Bahan Ajar, SMA Bina Warga

Abstract

Artikel pengabdian ini membahas peningkatan kualitas dan kompetensi guru melalui pelatihan bahan ajar pada guru SMA Bina Warga 2 Kota Palembang. Hal ini dilakukan karena melihat bahwa kualitas dan kompetensi guru sangat penting karena guru menjadi daya dukung, sekaligus penentu muara pendidikan ke depan. Tujuan dari pengabdian supaya guru memiliki kualitas dan kompenetsi khususnya dalam pembuatan bahan ajar. Metode yang dipakai adalah sosialisasi, pertisipasif, penilaian dan evaluasi. Hasil pengabdian ini memperlihatkan bahwa bahan ajar menjadi salah satu cara bagi setiap guru untuk meningkatkan kualitas dan kompetensi dirinya. Lewat bahan ajar seorang guru dapat melakukan transfer of knowledge sekaligus berdialog langsung dengan murid-muridnya dari isi bahan ajar yang dibuat. Selain itu, bahan ajar juga dapat menjadi pendamping guru dalam melaksanakan aktivitas kegiatan belajar mengajar.

References

Al-Shuaibi, A. (2021). The Importance of Education. Community College of Qatar English Language Center - ELC, 74(2), 141. https://doi.org/10.1590/0370-44672021740013
Aprilianto, A., & Arif, M. (2019). Pendidikan Islam dan Tantangan Multikultural: Tinjauan Filosofis. Nazhruna: Jurnal Pendidikan Islam, 2(2), 279–289. https://doi.org/10.31538/nzh.v2i2.339
Björklund, A., & Salvanes, K. G. (2011). Education and Family Background: Mechanisms and Policies. Handbook of the Economics of Education, 3, 201–247. https://doi.org/10.1016/B978-0-444-53429-3.00003-X
Budio, S. (2018). Komunikasi Organisasi; Konsep Dasar Organisasi. Jurnal Menata: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 1(2), 23–30. https://jurnal.stai-yaptip.ac.id/index.php/menata/article/view/69
Corey, G. (2012). Theory and Practice of Counseling and Psychotherapy. England: Cengage Learning.
Dradjat, Z. (2016). Metodologi Pengajaran Agama Islam. Jakarta: Bumi Aksara.
Durisic, M., & Bunijevac, M. (2017). Parental Involvement as a Important Factor for Successful Education. Revista Del Centro de Estudios Sobre Políticas Educativas, 7(3), 7, 1.17. https://files.eric.ed.gov/fulltext/EJ1156936.pdf
Farid, M. (2017). Menulis Artikel Ilmiah: Proses Menemukan Ide Hingga Publikasi. Makalah Seminar Penulisan Artikel Ilmiah, Perhimpunan Pelajar Indonesia (PPI) NPUST, NPUST Campus, Pingtung, 1–9.
Haider, A., & Jalal, S. (2018). Good Teacher and Teaching through the Lens of Students. International Journal of Research, 05(March), 07. https://edupediapublications.org/journals/index.php/IJR/
Hendri, E. (2015). Pengarus Utamaan Pendidikan Damai (Peaceful Education) Dalam Pendidikan Agama Islam solusi ALternatif Upaya deradikalisasi Pandangan Agama). At-Turats, 9(1), 6–13. https://jurnaliainpontianak.or.id/index.php/atturats/article/view/303
Hoffman, A. R. (2012). Performing Our World Affirming Cultural Diversity through Music Education. Music Educators Journal, 98(4), 61–65. https://doi.org/10.1177/0027432112443262
Jatirahayu, W. (2013). Guru Berkualitas Kunci Mutu Pendidikan. Jurnal Ilmiah Guru Caraka Olah Pikir Edukatif, 17(2), 46–53.
Khair, M. A. (2013). Restorasi Peran Pendidikan Islam. Tadrîs, 8(2), 235–248.
Land, K. C., Michalos, A. C., & Sirgy, M. J. (2012). Handbook of social indicators and quality of life research. In Handbook of Social Indicators and Quality of Life Research. https://doi.org/10.1007/978-94-007-2421-1
Leonard, L. (2016). Kompetensi Tenaga Pendidik di Indonesia: Analisis Dampak Rendahnya Kualitas SDM Guru dan Solusi Perbaikannya. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 5(3), 192–201. https://doi.org/10.30998/formatif.v5i3.643
Maimun. (2017). Pola Pendidikan Pesantren Perspektif Pendidikan Karakter. Dirosat, 2(2), 209–234. https://doi.org/10.28944/dirosat.v2i2.79
Nugroho, P. (2017). Internalisasi Nilai-Nilai Karakter Dan Kepribadian Mahasiswa Pendidikan Agama Islam Melalui Pendekatan Humanis-Religius. Edukasia : Jurnal Penelitian Pendidikan Islam, 12(2), 355. https://doi.org/10.21043/edukasia.v12i2.2491
Nurdin, A., & Munir, A. (2020). Formulasi Mutu Kurikulum Madrasah Unggulan Berbasis Pesantren di Jember. Journal of Islamic Education Research, 1(3), 201–214. https://doi.org/10.35719/jier.v1i3.69
Qadiri, A. (2010). Kitab Atsaru al-Tarbiyyati al-Islamiyati fi Amni al-Mujtama al-Islamiyah. E-Book: al-Maktabah al-Syamilah.
Safitri, E., & Sontani, U. T. (2016). Keterampilan Mengajar dan Komunikasi Interpersonal Guru sebagai Determinan terhadap Motivasi Belajar Siswa ( Teachers Teaching Skills and Student Learning Motivation as a Determinant of the Learning Skills ). Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran, 1(1), 144–153.
Sigit Priatmoko. (2018). Memperkuat Eksistensi Pendidikan Islam Di Era 4.0. TA‟LIM : Jurnal Studi Pendidikan Islam, 1(2), 221–239.
Sri Risky Ramadani, Nurhaidah, S. Z. (2017). Pelaksanaan Keterampilan Mengajar Guru Di Gugus Mangga Kecamatan Jaya Baru Kota Banda Aceh. Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Unsyiah, 2(1), 171–177.
Stronge, J. H., Ward, T. J., & Grant, L. W. (2011). What makes good teachers good?: A cross-case analysis of the connection between teacher effectiveness and student achievement. Journal of Teacher Education, 62(4), 339–355. https://doi.org/10.1177/0022487111404241
Syarbaini Saleh, Sokon Saragih, dan N. A. (2018). Metode Pendidikan Anak Dalam Islam Menurut Abdullah Nashih Ulwan Dalam Kitab Tarbiyatul Awlad Fil Islam. Tazkiya, 7(2), 1–15.
Wahyulestari, M. R. D. (2018). Keterampilan Dasar Mengajar Di Sekolah Dasar. Prosiding Seminar Nasional Penelitian, Pendidikan Dan Penerapan MIPA, 199–210.
Wicaksono, M. fikriansah, & Nurpratama, M. R. (2017). Manfaat Record Management untuk Penulisan Karya Ilmiah Studi Penerimaan Metadata Reference Management Software Zotero di UIN Malang Benefits of Record Management for Scientific Writing (Study of Metadata Reception of Zotero Reference Management Software i. Record and Library Journal, 3, 209–219.

Downloads

Published

2022-07-23

How to Cite

Aravik, H. ., & Patriansah, M. . (2022). Peningkatan Kualitas dan Kompetensi Guru melalui Pelatihan Bahan Ajar pada Guru. Jurnal Abdimas Mahakam, 6(02), 111–118. https://doi.org/10.24903/jam.v6i02.1316

Issue

Section

Articles