Relationship Between Knowledge, Attitudes And Actions Towards Preventing Covid-19 Disease In Bangun Village, Sampolawa District, South Buton Regency
DOI:
https://doi.org/10.24903/kujkm.v10i1.2593Keywords:
Pengetahuan; Sikap; Tindakan; Pencegahan Covid-19Abstract
Latar Belakang Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) adalah suatu kelompok virus yang dapat menyebabkan penyakit pada hewan atau manusia yang menyerang pada sistem pernapasan. Faktor yang mempengaruhi perilaku pencegahan covid-19 adalah pengetahuan, sikap dan tindakan.
Tujuan: Tujuan penelitian yaitu untuk mengetahui hubungan pengetahuan, sikap dan tindakan masyarakat terhadap pencegahan penyakit covid-19 pada masyarakat di Desa Bangun Kecamatan Sampolawa.
Metode Penelitian: Desain penelitian yang digunakan adalah observasional analitik dengan menggunakan pendekatan cross sectional study. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh masyarakat yang berada di Desa Bangun yaitu sebanyak 1.016 orang. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 75 orang,
Hasil: Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa responden yang memiliki pengetahuan yang baik sebesar 53,3%, sikap yang positif sebesar 60%, dan tindakan yang baik sebesar 60%. Hubungan pengetahuan dengan pencegahan penyakit covid-19 memiliki nilai p value= 0,001 <α= 0,05, sikap memiliki nilai p value= 0,001 <α= 0,05, dan tindakan memiliki nilai p value= 0,018 <α= 0,05
Kesimpulan: Kesimpulan pada penelitian ini yaitu terdapat hubungan antara pengetahuan, sikap dan tindakan terhadap upaya pencegahan penyakit covid-19 pada masyarakat di Desa Bangun Kecamatan Sampolawa Kabupaten Buton Selatan.
Downloads
References
Fitriani. (2021). Gambaran Pengetahuan, Sikap Dan Tindakan Pada Riwayat Kontak Penyintas Dalam Upaya Pencegahan Covid-19 Di Kecamatan Ujungbulu Kabupaten Bulukumba. Skripsi Fakultas Ilmu Kedokteran Dan Ilmu Kesehatan. UIN Alauddin. Makassar.
Gugus Tugas Covid-19 Sultra. (2020). Update Data Sebaran COVID-19, Sebaran Rapid Test. https://free.facebook.com/satgascovid19sultra/?-rdr
Jennifer, M. (2020). Characteristics of and Important Lessons From the Coronavirus Disease 2019 ( COVID-19 ) Outbreak in China Summary of a Report of 72 314 Cases From the Chinese Center for Disease Control and Prevention. 323(13).
Keliat, budi anna, Marliana, T., Wirdawati, H. ., Mubin, M. ., & Sodikin. (2020). Dukungan Kesehatan Jiwa dan Psikososial COVID-19 : Keperawatan Jiwa.
Kemenkes RI. (2021a). Infeksi Emerging Kementerian Kesehatan RI. http://covid-19.kemkes.go.id/situasi-infeksi-emerging/situasi-terkini-perkembangan-coronavirus-disease-covid-19-20-februari-2021
Kemenkes RI. (2021b). situasi terkini perkembangan Coronavirus Disease (COVID-19) 9 Maret 2021, Infeksi Emerging: Media Informasi Resmi Terkini Penyakit Infeksi Emerging. http/:covid-19.kemkes.go.id
Lenny, G. (2020). Tingkat Pengetahuan Dan Perilaku Pencegahan Coronavirus Disease 2019 (COVID-19) Pada Masyarakat Sulawesi Utara. Jurnal Keperawatan, 16, 83-89.
Melvin, J. W., Ribla, W., & Ardiansyah, T. T. A. (2020). Gambaran Perilaku Masyarakat Tentang Pencegahan Covid-19 Di Desa Tumani Kecamatan Maesaan Kabupaten Minahasa Selatan. Jurnal KESMAS, Vol 9,No 7. 9(7), 147–156.
Notoatmodjo, S. (2012). Promosi Kesehatan dan Perilaku Kesehatan. Jakarta : Rineka Cipta.
Notoatmodjo, S. (2014). Ilmu Perilaku Kesehatan. Jakarta : Rineka Cipta.
Purnamasari, I., & Raharyani, A. E. (2020). Tingkat Pengetahuan dan Perilaku Masyarakat Kabupaten Wonosobo Tentang COVID-19. Jurnal Ilmial Kesehatan. Vol. 10, No. 1, Hal. 33-45. Mei, 33–42. https://ojs.unsiq.ac.id/index.php/jik/article/view/1311/783
Putri, R. (2017). Hubungan Antara Tingkat Pendidikan dan Pengetahuan Dengan Perilaku Hidup Sehat Kualitas Lingkungan Rumah. Skripsi. Universitas Lampung.
Sari, D. P., & Atiqoh, N. S. (2020). Hubungan Antara Pengetahuan Masyarakat Dengan Kepatuhan Penggunaan Masker Sebagai Upaya Pencegahan Penyakit Covid-19 Di Ngronggah. Jurnal Ilmiah Rekam Medis Dan Informatika Kesehatan, Vol 10 No 1, Februari 2020, ISSN: 2086-2628. Jurnal Ilmiah Rekam Medis Dan Informatika Kesehatan, 10.
Sembiring, E. ., & Meo, M. L. . (2020). Pengetahuan dan Sikap Berhubungan Dengan Resiko Tertular Covid-19 Pada Masyarakat Sulawesi Utara. NERS Jurnal Keperawatan, 16(2), 75. https://doi.org/10.25077/njk.16.2.75-82.2020
Silalahi, L. (2013). Hubungan Antara Pengetahuan Dan Sikap Perawat Tentang HIV/AIDS Dengan Tindakan Perawat Terhadap Penderita HIV/AIDS Di Rumah Sakit Pancaran Kasih Manado. Media Kesehatan FKM UNSRAT, 1-5.
Siprianus, A., Jenita, L. S., Dhanty, J. D., & Dian, N. S. (2021). Analisis Faktor Determinan Perilaku Pencegahan Covid-19 di Kelurahan Kapasa Makassar. Jurnal Keperawatan Florence Nightingale (JKFN), Vol. 4, No.
Suryaningrum, F. ., Rahardjo, M., & Nurjazuli. (2021). Hubungan Pengetahuan dan Persepsi Masyarakat Dengan Upaya Pencegahan Covid-19 di Srondol Wetan Semarang. Jurnal Kesehatan Masyarakat, 9, No. https://doi.org/10.14710/jkm.v9i2.28879
Susilo, A., Rumende, C. M., Pitoyo, C. W., Santoso, W. D., Yulianti, M., Sinto, R., Singh, G., Nainggolan, L., Nelwan, E. J., Khie, L., Widhani, A., Wijaya, E., Wicaksana, B., Maksum, M., Annisa, F., Jasirwan, O. M., Yunihastuti, E., Penanganan, T., New, I., … Cipto, R. (2020). Coronavirus Disease 2019 : Tinjauan Literatur Terkini Coronavirus Disease 2019 : Review of Current Literatures. 7(1), 45–67.
Utami, R. A., Mose, R. E., & Martini. (2020). Pengetahuan, Sikap dan Keterampilan Masyarakat Dalam Pencegahan COVID-19 Di Provinsi DKI Jakarta. Jurnal Kesehatan Holistik/ Volume 4/Nomor 2/Juli/2020 (ISSN: 2548-1843, EISSN: 2621-8704). 4, 68–77. https://doi.org/10.33377/jkh.v4i2.85
Yanti, N. putu E. D., Nugraha, I. M. A. D. P., Wismana, G. A., Agustina, N. P. D., & Diantari, N. P. A. (2020). Gambaran pengetahuan masyarakat tentang covid-19 dan perilaku masyarakat di masa pandemi covid-19. Jurnal keperawatan Jiwa. Vol. 8, No. 3, h. 46-50. 8(3), 491–504.
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 NASRIAH. A, WAHYUDDIN, AGUS DARMAWAN
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.