Pola Rekrutmen Calon Legislatif DPD Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kabupaten Wajo

Authors

  • Ilhamsyah Ilhamsyah Universitas Muhammadiyah Makassar
  • Ahmad Taufik Universitas Muhammadiyah Makassar
  • Fitri Sari Handayani Razak Universitas Muhammadiyah Makassar
  • Hardianto Hawing Universitas Muhammadiyah Makassar

DOI:

https://doi.org/10.24903/fpb.v4i1.740

Keywords:

Pola Rekrutmen, Calon Legislatif, Partai Solidaritas Indonesia

Abstract

Artikel ini membahas tentang pola rekrutmen calon legislatif DPD Partai Solidaritas Indonesia (PSI)  Kabupaten Wajo. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam artikel ini adalah wawancara, observasi dan dibantu dekumentasi untuk mencari fakta aktual. Teknik analisis yang digunakan adalah reduksi data, display data, penarikan kesimpulan dan verifikasi. Keabsahan data dengan mengunakan teknik pengumpulan data yang lain serta pengecekan dalam waktu yang berbeda dengan mengunakan trigulasi sumber, trigulasi metode, trigulasi waktu. Hasil pada artikel ini adalah DPD Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kab.Wajo dalam merekrut calon legislatifnya dengan menggunakan penyediaan sarana yang baik dan memberikan persyaratan yang harus dipenuhi tiap bakal calon dan mengontrol dengan baik jalannya rekrutmen calon legislatif dan adapun manfaatnya ini diharapkan mempunyai manfaat dan dapat pula memberi sumbangsi pemikiran tentang pola rekrutmen calon legislatif DPD Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kabupaten Wajo

Author Biographies

Ilhamsyah Ilhamsyah, Universitas Muhammadiyah Makassar

Ilmu Pemerintahan

Ahmad Taufik, Universitas Muhammadiyah Makassar

Ilmu Pemerintahan

Fitri Sari Handayani Razak, Universitas Muhammadiyah Makassar

Ilmu Pemerintahan

Hardianto Hawing, Universitas Muhammadiyah Makassar

Ilmu Pemerintahan

References

Ariwibowo, Hendri (2013). Pola Rekrutmen Pemilihan Calon Anggota Legislatif oleh Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (Pdi Perjuangan) Menjelang Pemilu 2014 di Kota Semarang. Jurnal Ilmu Pemerintahan. Diakses dari Https://psi.id

Firmanzah. (2011). Mengelola Partai Politik. Jakarta : Yayasan Pustaka Obor Indonesia

Miriam Buadiarjo (2008). Dasar-Dasar Ilmu Politik. Jakarta : PT. Gramedia Pustaka Utama.

Purwitasari, Arinta Yulysa. (2014). Pola Rekrutmen Calon Legislatif Provinsi Jawa Tengah Partai Nasional Demokrat Pada Pemilu 2014 (Studi Di Dpw Partai Nasional Demokrat Jawa Tengah)..Prosiding Universitas Diponegoro Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik.

Rahmadania, Fitri. (2014). Rekrutmen Calon Legislatif Pada Pemilu 2014 (Studi Kasus Mengenai Rekrutmen Politik

Downloads

Published

2019-05-01

How to Cite

Ilhamsyah, I., Taufik, A., Razak, F. S. H., & Hawing, H. (2019). Pola Rekrutmen Calon Legislatif DPD Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kabupaten Wajo. FisiPublik: Jurnal Ilmu Sosial Dan Politik, 4(1), 21–31. https://doi.org/10.24903/fpb.v4i1.740

Issue

Section

Articles