Pelatihan Pembuatan Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Interaktif pada Siswa Kelas IX SMP Samarinda
DOI:
https://doi.org/10.24903/jam.v8i02.2461Keywords:
Media Pembelajaran, Multimedia Interaktif, PelatihanAbstract
Abstrak
Pesatnya perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi pada abad ke-21 memberikan tantangan bagi generasi mendatang untuk beradaptasi terhadap tantangan tersebut, sehingga tantangan ini juga dapat menjadi syarat bagi mereka untuk menguasai pemanfaatan teknologi. Dalam bidang pendidikan, perkembangan teknologi dapat dijadikan sebagai media pembelajaran bagi siswa. Tujuan dari pengabdian masyarakat ini adalah untuk meningkatkan keterampilan siswa kelas IX SMP Samarinda dalam membuat media pembelajaran multimedia interaktif. Format kegiatan ini adalah ceramah, tanya jawab dan latihan kemahasiswaan. Pengabdian dilaksanakan di SMP Samarinda. Hasil dari kegiatan ini, siswa memperoleh pengalaman, pengetahuan dan keterampilan baru dalam penggunaan aplikasi pembuatan media pembelajaran interaktif berbasis multimedia. Hal ini juga dapat meningkatkan motivasi belajar siswa. Selain itu keberhasilan kegiatan ini juga terlihat dari respon positif siswa dalam praktiknya. Berdasarkan temuan yang diperoleh, dapat disimpulkan bahwa pelatihan telah dilaksanakan dengan lancar dan berhasil memenuhi kriteria keberhasilan yang ditetapkan.
Kata Kunci: media pembelajaran, multimedia interaktif, pelatihan
Abstract
The rapid development of science and technology in the 21st century provides challenges for future generations to adapt to these challenges, so that these challenges can also become a requirement for them to dominate the use of technology. In the field of education, technological developments can be used as a learning media for students. The aim of this community service is to improve the skills of ninth grade students at Samarinda junior high school in creating interactive multimedia learning media. The format of this activity is lecture, question and answer and student activities. The service was carried out at Samarinda junior high school. As a result of this activity, students gain new experience, knowledge and skills in using multimedia-based interactive learning media creation applications. This can also increase students' learning motivation. Apart from that, the success of this activity can also be seen from the students' positive responses in practice. Based on the findings obtained, it can be concluded that the training was carried out smoothly and successfully met the established success criteria.
Keywords: learning media, interactive multimedia, coaching
References
Arifin, M., & Abduh, M. (2021). Peningkatan Motivasi Belajar Model Pembelajaran Blended Learning. Jurnal Basicedu, 5(4), 2339–2347. https://doi.org/10.31004/BASICEDU.V5I4.1201
Aslamiah, A., Cinantya, C., & Rafianti, W. R. (2023). Pelatihan Pembuatan Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Interaktif bagi Guru–guru Sekolah Dasar di Banjarmasin. Bubungan Tinggi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5(1), 143. https://doi.org/10.20527/btjpm.v5i1.6520
Chairunnisa, K. S. V. H. (2021). Pelatihan Penggunaan Aplikasi Canva Dalam Pembuatan Poster Pada Siswa Kelas X SMAN 8 Tanggerang. Retrieved from http://jurnal.umj.ac.id/index.php/semnaskat
Deliany, N. H. A. N. Y. (2019). Penerapan Multimedia Interaktif untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep IPA Peserta Didik di Sekolah Dasar. Retrieved September 21, 2023, from Educare: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran website: https://jurnal.fkip.unla.ac.id/index.php/educare/article/view/247/222
Fatimah, I. F. (2021). STRATEGI INOVASI KURIKULUM. EduTeach : Jurnal Edukasi Dan Teknologi Pembelajaran, 2(1). https://doi.org/10.37859/eduteach.v2i1.2412
Fitriah, L., Mahtari, S., Ilahi, A. W., Arif, M. A., Iqbal, M., Sari, R. W., … Septiana, S. (2023). Pelatihan Inovasi Pembelajaran tentang Model Pembelajaran dan Simulasi PhET bagi Guru-Guru MAN 3 Banjar. Bubungan Tinggi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5(1). https://doi.org/10.20527/btjpm.v5i1.6573
Hadinugrahaningsih, T., Yuli Rahmawati, Ms., Ridwan, A., Arie Budiningsih, Ms., Elma Suryani, Mp., & Annisa Nurlitiani Cinthia Fatimah, Mp. (2017). Keterampilan Abad 21 dan STEAM (Science, Technology, Engineering, Art and Mathematics) Project dalam Pembelajaran Kimia. Retrieved from https://sipeg.unj.ac.id/repository/upload/buku/Keterampilan_Abad_21_dan_STEAM_Project_dalam_Pembelajaran_Kimia.pdf
Hasudungan, R., Sains dan Teknologi, F., & Muhammadiyah Kalimantan Timur, U. (2022). Pelatihan Pembuatan Media Pembelajaran Berbasis Multimedia pada Guru SMK Muhammadiyah 3 Samarinda. Jurnal Abdimas PHB : Jurnal Pengabdian Masyarakat Progresif Humanis Brainstorming, 5(2), 345–350. Retrieved from https://ejournal.poltektegal.ac.id/index.php/abdimas/article/view/3124
Riska, Harihanto, & Nurmanina, A. (2013). Studi Tentang Penggunaan Internet Oleh Pelajar (Studi Pada Penggunaan Internet Oleh Pelajar SMP N 1 Samarinda). Sosiology, 1(4).
Syakur, A., Musyarofah, L., Sulistiyaningsih, S., & Wike, W. (2020). The Effect of Project Based Learning (PjBL) Continuing Learning Innovation on Learning Outcomes of English in Higher Education. Budapest International Research and Critics in Linguistics and Education (BirLE) Journal, 3(1), 625–630. https://doi.org/10.33258/birle.v3i1.860
Tekege, M. (2017). Pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi dalam pembelajaran SMA YPPGI Nabire. Jurnal Teknologi Dan Rekayasa, 2(1).
Wahyuningtyas, N., Rohmah Adi, K., Ratnawati, N., Gebryna, M., Nantana, R., Sari, N. Y., … Rosita, D. (2022). PELATIHAN PENGEMBANGAN MEDIA 4.0 UNTUK MENINGKATKAN INOVASI PEMBELAJARAN JARAK JAUH. In Jurnal Widya Laksana (Vol. 11).
Wulandari, A. P., Salsabila, A. A., Cahyani, K., Nurazizah, T. S., & Ulfiah, Z. (2023). Pentingnya Media Pembelajaran dalam Proses Belajar Mengajar. Journal on Education, 05(02), 3928–3936.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Febry Maghfirah, Wilda Isna Kartika, Malpaleni Satriana, Raihan Febriana
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.